Tag Archives: desentralisasi

Prinsip-prinsip Manajemen by Henry Fayol

Seorang tokoh manajemen terkenal yaitu Henry Fayol mengemukakan prinsip-prinsip manajemen, yakni:

Continue reading

Teknik dalam rekrutmen

Dalam sektor publik atau pun swasta, teknik rekrutmen terbagi atas dua bagian, dimana tergantung kondisi organisasi, kebutuhan,dan jumlah calon pelamar. Bagian-bagian tersebut adalah:

  1. Teknik rekrutmen yang disentralisasi, adalah suatu teknik rekrutmen yang dikelola oleh satu bagian atau departemen tertentu berdasarkan kebutuhan dari masing-masing bagian atau departemen. Dilihat dari segi management, teknik perekrutmen ini tidak efektif. Dan kendalanya adalah bagian atau departemen yang membutuhkan tidak mempunyai kontrol dan kendali atas perekrutmenan ini. Sehingga mungkin saja tidak sesuai dengan kebutuhan dari bagian atau departemen tersebut.
  2. Teknik rekrutmen yang didesentralisasi, adalah suatu teknik rekrutmen yang pengelolaannya diserahkan pada masing-masing bagian atau departemen. Teknik ini dipergunakan oleh memperoleh calon pelamar tertentu (tenaga profesional, tenaga peneliti, atau tenaga administratif tertentu. Dalam masa resesi, teknik ini dapat bekerja secara efektif. Hanya kendalanya adalah pihak pusat tidak mempunyai kontrol atas pelaksanaan ini.